Martabak telur resep dari bundanya putri yang kemarin posting ikutan bikin hasilnya lumayan juga enak gurih pas banget lagi hujan-hujan gini dimakan hangat-hangat bunda. Buat jualan kayaknya oke soalnya tidak perlu bahan banyak. Terimakasih bundanya putri resepnya tapi aku yang recook naqia syariroh bikinya tanpa sambal asam manis pakainya cabe rawit saja.
Resep Martabak Telur
Bahan:
- 1 btr telur
- daun bawang, garam, penyedap dan lada
- 8 lembar kulit lumpia
- minyak goreng
- 1 sdm telur
Cara Membuat Martabak Telur
- Telur dikocok ditambah potongan daun bawang, garam, penyedap dan lada.
- Setelah minyak panas tuangkan 1 sdm telur dan kawan-kawan diatas kulit lumpia kemudian lipat dan goreng satu persatu biar bagus.
- Kalau mau dimakan dengan cocolan saus dengan bahan bawang putih digoreng ditambah 2 sdm saus tomat dan 1 sdm saus cabe, irisan cabe dan air 5 sdm.
Lihat juga yang ini bun, maknyus: