ik
Rabu, 11 Mei 2016

Resep Cara Membuat Bakso Tahu dan Kuah

Bakso tahu buntik by iam si ibu yang bingung putar otak agar si kecil mau makan dari bahan tahu. Untuk kuah baksonya bisa haluskan bawang putih, garam, merica bunda. Trus kasih bawang goreng dan daun bawang serta seledri tapi karena sudah buru-buru tadi aku pakai bumbu kuah bakso instan yang dijual di toko-toko itu bunda. Jadi tinggal nambahi bawang goreng, daun bawang dan seledri.

Resep Cara Membuat Bakso Tahu dan Kuah

Resep Bakso Tahu

Bahan:
  • Ini bunda 5 buah tahu putih peras airnya pakai kain
  • Trus 8 sdm tepung kanji
  • 8 sdm tepung terigu
  • Bawang daun
  • Penyedap sesuai selera
  • 1 butir telur
Bumbu:
  • 6 bawang putih
  • 1/2 sdt lada halus
  • garam secukupnya

Cara Membuat Bakso Tahu

  1. Haluskan bumbu.
  2. Trus campur semua bahan kasih minyak sedikit saja trus buat bulatan-bulatan.
  3. Panaskan air aku kasih bumbu kuah bakso itu lho bunda.
  4. Trus kalau airnya sudah mendidih masukkan kalau sudah mengapung berarti matang sudah bunda maaf belepotan bunda.
Coba juga:

Simpan Resep di Facebook
Simpan Resep di Twitter
Simpan Resep di Google+
Tags :

Related : Resep Cara Membuat Bakso Tahu dan Kuah

  • Resep Cara Membuat Bakso Urat dari Daging Sapi Masih ada sisa daging sapi 2,5 kg sengaja saya pilih yang banyak uratnya supaya bagus untuk dijadikan bakso urat ala ratna. Es serutnya secukupnya segenggam dulu kasihn ...
  • Resep Cara Membuat Bakso Malang Tempe Basiknya bakso tempe resep dari mbak ninda tapi dimodif oleh rum haryati Bakso Malang Tempe. Terimakasih mbak ninda untuk resepnya. Bakso tempe ini juga tidak begitu ke ...
  • Resep Cara Membuat Bakso Ikan dan KuahBakso ikan camilan disaat hujan dan cuaca dingin yang selalu bikin perut kerunyuk-kerunyuk. Iseng-iseng dirumah alhasil jadi juga, liat resep dari bunda desi septiani te ...
  • Resep Bakso Ayam Daging 1/2 Kg Dapat Banyak Pentol Malam bunda-bunda semua saya baru upload bakso ayam by icha pendy. Daging ayamnya cuma 1/2 kg dapat banyak pentol. Disajikan pakai kuah atau di goreng di cocol pakai sa ...
  • Proses Pembuatan Bakso Daging Sapi dan Ayam Selamat sore buntik monggo yang belum nyatat resep bakso daging dari campuran daging sapi dan ayam dari denok putri. Hari ini jadwalnya bikin bakso lagi pesenan teman-t ...