ik
Senin, 17 Agustus 2015

Resep Cara Membuat Bolu Timbang Lapis

Bunda ini pertama kali aku bikin kue seperti ini, kalau ditempatku namanya bolu timbang, ada yang bilang bolu lapis al hasil seperti ini. Jadinya ya gini bolu lapis ala yuni wati yang bahannya bayak ditimbang, dihubung-hubungkan banget ya. Harap tenang bun bacanya soalnya rasanya lembut moist. Empuk dech, coba saja bikin itu proses pembuatan secara runtut pasti kayak saya hasilnya. Ini bunda resepnya. 

Resep Cara Membuat Bolu Timbang Lapis

Resep Bolu Timbang

Bahan:
  • 500 gram mentega
  • 500 gram gula putih
  • 250 gram tepung terigu
  • 9 butir telor
  • Vanili
  • 1 kaleng susu kental manis putih

Cara Membuat Bolu Timbang

  1. Kocok telor, gula, terigu, fanili hingga mengembang sisihkan.
  2. Lalu kocok mentega dan susu sampai halus, lalu campurkan semua adonan.
  3. Siapkan cetakan segi empat olesi dengan mentega, tuang 5 sdm kedalam cetakan lalu oven, ulangi sampai adonan habis.
Cobain juga yuk:


 

Simpan Resep di Facebook
Simpan Resep di Twitter
Simpan Resep di Google+
Tags :

Related : Resep Cara Membuat Bolu Timbang Lapis