ik
Senin, 30 Mei 2016

Resep Arem Arem Isi Ayam Suwir Wortel dan Kentang

Masih panas ini bunda-bunda arem arem by atika alghefir kata orang jawa sih tapi kalau kata orang sunda buras nih permintaan misua pingin di buatin. Gampang kok bunda cuman bermodalkan magic com untuk memasaknya kemudian kukus layaknya masak nasi cara tradisional tapi ini sudah dalam bentuk bungkus daun. Isiannya boleh apa saja, saya juga itu ayam suwir cuman di campur wortel dan kentang gitu.

Resep Arem Arem Isi Ayam Suwir Wortel dan Kentang

Resep Arem Arem

Bahan:
  • beras
  • garam
  • minyak sayur
Isi:
  • ayam suwir-suwir
  • wortel
  • kentang
Bumbu Halus:
  • bawang merah
  • bawang putih
  • merica
  • royco
  • garam
  • kecap (sesuai selera)
  • bawang bombay dicincang

Cara Membuat Arem Arem

  1. Beras di mask di magic com air agak dibanyakin biar agak lembek gitu.
  2. Campur garam dan minyak sayur, trus bikin isiannya gitu, ayam suwir-suwir wortel dan kentang.
  3. Bumbu halus bawang merah, bawang putih, merica, royco, garam, kecap (sesuai selera) bawang bombay di cincang.
  4. Bumbu halus di goreng dulu sampai wangi trus masukin sayuran dan ayamnya, kasih air sedikit bungkus daun pisang dan kukus deh.
Coba juga yang ini:
 
 
Buras itu beras di masak lembek trus di alasin daun pisang dan dalamnya di kasih isian gitu kalau saya isiannya ayam suwir-suwir dan wortel, kentang, trus bungkus lalu mask kukus jadi deh. Ya sama saja lah sama arem arem kalau orang jawa nyebutnya.

Simpan Resep di Facebook
Simpan Resep di Twitter
Simpan Resep di Google+
Tags :

Related : Resep Arem Arem Isi Ayam Suwir Wortel dan Kentang